Minggu, 09 Mei 2010

RPP PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS 3 SEMESTER 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : III (tiga)
Semester : I / Gasal
Alokasi Waktu : 3 Jam pelajaran
Standar Kompetensi : 1. Mengenal kalimat dalam al Qur’an
Kompetensi Dasar : 1.1 Membaca kalimat dalam al Qur’an
Indikator : 1.1.1 Siswa mampu melafalkan kata dalam al Qur’an dengan mahroj yang benar
1.1.2 Siswa mampu melafalkan kalimat dalam al Qur’an dengan mahroj yang benar
1.1.3 Siswa mampu menunjukkan dapat membaca kalimat dalam al Qur’an dengan mahroj yang benar

A. Tujuan Pembelajaran
- Agar mampu melafalkan kata dan kalimat al Qur’an dengan benar
B. Materi Pembelajaran
- Bacaan huruf, kata, kalimat al Qur’an
C. Metode Pembelajaran
- Ceramah
- Tanya jawab
- Demontrasi
D. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
- Guru menyuruh siswa melafalkan huruf hijaiyah
- Siswa menyebutkan macam-macam tanda baca
- Guru menginformasikan tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
2. Kegiatan Inti
- Siswa mengamati tulisan huruf hijaiyah berbentuk kata di buku atau di papan tulis
- Siswa memperhatikan contoh cara melafalkan kata dalam buku dengan mahroj yang benar
- Siswa menirukan cara melafalkan kata dalam buku secara klasikal dan kelompok
- Siswa berlatih mendemontrasikan bacaan kata dalam buku dengan harokat dan mahroj yang benar secara kelompok dan individu
- Semua siswa berulang-ulang melafalkan kata dengan mahroj yang benar

3. Kegiatan Penutup
- Siswa yang paling pandai dan fasih bacaannya disuruh maju ke depan kelas membaca semua kata di buku ditirukan semua siswa
- Guru menugasi siswa membaca kata-kata dalam buku di rumah
E. Sumber / Bahan Ajar
- Tulisan huruf hijaiyah
- Buku PAI Kelas III
- CD pembelajaran
F. Penilaian
1. Tes lisan
- Melafalkan huruf hijaiyah
- Melafalkan kata dalam al Qur’an
2. Penugasan / PR
- Melafalkan kata dalam al Qur’an



Guru Pendidikan Agama Islam




______________________
NIP. …………………………..















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : III (tiga)
Semester : I / Gasal
Alokasi Waktu : 2 Jam pelajaran
Standar Kompetensi : 1. Mengenal kalimat dalam al Qur’an
Kompetensi Dasar : 1.1 Membaca kalimat dalam al Qur’an
Indikator : 1.1.1 Siswa mampu melafalkan kalimat dalam al Qur’an dengan mahroj yang benar
1.1.2 Siswa mampu melafalkan kalimat yang bertanda baca “mad” dalam al Qur’an dengan mahroj yang benar
1.1.3 Siswa mampu menunjukkan dapat membaca kalimat dalam al Qur’an dengan mahroj yang benar

A. Tujuan Pembelajaran
- Agar mampu melafalkan kata dan kalimat al Qur’an dengan benar
B. Materi Pembelajaran
- Membaca kalimat al Qur’an
C. Metode Pembelajaran
- Ceramah
- Tanya jawab
- Demontrasi
D. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
Tanya jawab tentang :
- Macam-macam tanda baca
- Tanda panjang (mad)
2. Kegiatan Inti
- Siswa mengamati tulisan huruf hijaiyah berbentuk kalimat di buku atau di papan tulis
- Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang fungsi :
- Huruf ‘alif’ sesudah fathah
- Huruf ‘ya mati’ sesudah kasroh
- Huruf ‘wau mati sesudah dhomah
- Siswa bersama-sama menyimak kalimat dan kata yang ada pada buku
- Siswa menirukan cara melafalkan kalimat dan kata dengan mahroj yang benar
- Siswa berlatih melafalkan kalimat dan kata dalam al qur’an secara klasikal dan kelompok
- Siswa berlatih mendemontrasikan lafal kalimat dalam al qur’an secara kelompok dan individu
- Semua siswa berulang-ulang melafalkan kalimat dalam al qur’an dengan mahroj yang benar
3. Kegiatan Penutup
- Siswa yang paling pandai dan fasih bacaannya disuruh maju ke depan kelas membaca kalimat dalam al qur’an di buku ditirukan semua siswa
- Guru menugasi siswa membaca kalimat dalam al qur’an pada buku di rumah
E. Sumber / Bahan Ajar
- Tulisan huruf hijaiyah
- Buku PAI Kelas III
- CD pembelajaran
F. Penilaian
1. Tes lisan
- Melafalkan huruf hijaiyah
- Melafalkan kalimat dalam al Qur’an
2. Penugasan / PR
- Melafalkan kalimat dalam al Qur’an



Yogyakarta,
Guru Pendidikan Agama Islam


______________________
NIP. …………………………..









RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : III (tiga)
Semester : I / Gasal
Alokasi Waktu : 3 Jam pelajaran
Standar Kompetensi : 1. Mengenal kalimat dalam al Qur’an
Kompetensi Dasar : 1.2 Menulis kalimat dalam al Qur’an
Indikator : 1.2.1 Siswa mampu menulis bentuk kata dalam al Qur’an dengan benar
1.2.2 Siswa mampu menulis kata dalam al Qur’an sesuai contoh
1.2.3 Siswa mampu menunjukkan dapat menulis kata dalam al Qur’an tanpa contoh dengan yang benar

A. Tujuan Pembelajaran
- Agar mampu menuliskan kata dan kalimat al Qur’an
B. Materi Pembelajaran
- Menulis huruf al Qur’an melalui kata dan kalimat
C. Metode Pembelajaran
- Ceramah
- Tanya jawab
- Demontrasi
D. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
- Siswa bersama-sama membaca surat al Ikhlas dengan menunjuk tanda bacanya
- Guru mengawasi cara menunjuk yang benar
2. Kegiatan Inti
- Siswa melihat dan mencermati tulisan huruf hijaiyah berbentuk kata di buku dan di papan tulis
- Siswa memperhatikan contoh cara menulis kata dalam al Qur’an dibuku dan di papan tulis
- Siswa menirukan cara menulis kata dalam al Qur’an di papan tulis
- Siswa berlatih menulis kata dalam al Qur’an sesuai contoh pada buku masing-masing
- Siswa menulis kata dalam al Qur’an tanpa contoh pada buku masing-masing


3. Kegiatan Penutup
- Siswa melaporkan hasil kerja siswa
- Guru memberi nilai
- Guru memberi tugas rumah menulis kata-kata dalam buku
E. Sumber / Bahan Ajar
- Tulisan huruf hijaiyah
- Buku PAI Kelas III
- CD pembelajaran
F. Penilaian
1. Tes tertulis
- Menulis huruf hijaiyah menjadi bentuk kata
2. Penugasan / PR
- Menulis kata dalam al Qur’an



Yogyakarta,
Guru Pendidikan Agama Islam


______________________
NIP. …………………………..
















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : III (tiga)
Semester : I / Gasal
Alokasi Waktu : 2 Jam pelajaran
Standar Kompetensi : 1. Mengenal kalimat dalam al Qur’an
Kompetensi Dasar : 1.2 Menulis kalimat dalam al Qur’an
Indikator : 1.2.1 Siswa mampu menulis bentuk kalimat dalam al Qur’an dengan benar
1.2.2 Siswa mampu menulis kalimat dalam al Qur’an sesuai contoh
1.2.3 Siswa mampu menunjukkan dapat menulis kalimat dalam al Qur’an tanpa contoh dengan yang benar

A. Tujuan Pembelajaran
- Agar mampu menuliskan kalimat dalam al Qur’an
B. Materi Pembelajaran
- Menulis huruf al Qur’an melalui kata dan kalimat
C. Metode Pembelajaran
- Ceramah
- Tanya jawab
- Demontrasi
D. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
- Siswa bersama-sama melafalkan ayat al Qur’an
- Tanya jawab tentang bentuk penulisan huruf al Qur’an
- Informasi tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
2. Kegiatan Inti
- Siswa melihat dan mencermati tulisan ayat al Qur’an di buku dan di papan tulis
- Siswa memperhatikan contoh cara menulis kalimat / ayat dalam al Qur’an dibuku dan di papan tulis
- Siswa menirukan cara menulis kalimat/ayat dalam al Qur’an di papan tulis
- Siswa berlatih menulis kalimat/ayat dalam al Qur’an sesuai contoh pada buku masing-masing
- Siswa menulis kalimat/ayat dalam al Qur’an tanpa contoh pada buku masing-masing

3. Kegiatan Penutup
- Siswa melaporkan hasil kerja siswa
- Guru memberi nilai
- Guru memberi tugas rumah menulis kalimat/ayat dalam buku
E. Sumber / Bahan Ajar
- Tulisan huruf hijaiyah
- Buku PAI Kelas III
- CD pembelajaran
F. Penilaian
1. Tes lisan
- Menghitung huruf pada kalimat
2. Tes tertulis
- Menulis kalimat/ayat dalam al Qur’an
3. Penugasan / PR
- Menulis kalimat dalam al Qur’an



Yogyakarta,
Guru Pendidikan Agama Islam


______________________
NIP. …………………………..














RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : III (tiga)
Semester : I / Gasal
Alokasi Waktu : 3 Jam pelajaran
Standar Kompetensi : 2. Sifat wajib bagi Allah SWT
Kompetensi Dasar : 2.1 Menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT
Indikator : 2.1.1 Siswa mampu menjelaskan pengertian sifat wajib bagi Allah SWT
2.1.2 Siswa mampu menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT
2.1.3 Siswa mampu menghafalkan lima sifat wajib bagi Allah SWT
2.1.4 Siswa mampu menunjukkan hafal lima sifat wajib bagi Allah SWT

A. Tujuan Pembelajaran
- Mampu meyakini sifat wajib bagi Allah SWT
B. Materi Pembelajaran
- Sifat wajib bagi Allah SWT
C. Metode Pembelajaran
- Ceramah
- Tanya jawab
- Diskusi
- Demontrasi
D. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
- Tanya jawab tentang kejadian sehari-hari : terang – gelap, siang – malam, kemarau – hujan, makhluk ghoib – makhluk nyata
- Informasi tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
2. Kegiatan Inti
- Siswa mencari informasi/membaca buku PAI tentang sifat wajib bagi Allah SWT
- Tanya jawab tentang pengertian sifat wajib bagi Allah SWT
- Siswa memperhatikan contoh cara menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT
- Siswa menirukan cara menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT secara klasikal dan kelompok
- Siswa berlatih menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT secara kelompok
- Siswa berlatih menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT secara individu
- Siswa berlatih menghafal sifat- sifat wajib bagi Allah SWT secara kelompok dan individu
3. Kegiatan Penutup
- Siswa maju satu persatu menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT
- Siswa bersama guru menyimpulkan tentang pengertian sifat wajib bagi Allah SWT
- Guru memberi tugas kepada siswa menghafal lima sifat wajib bagi Allah SWT
E. Sumber / Bahan Ajar
- Buku PAI Kelas III
- Kaset
- Poster
- Perpustakaan
F. Penilaian
1. Tes lisan
- Menjelaskan pengertian sifat wajib
- Menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT
2. Tes tertulis
- Menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT
3. Penugasan / PR
- Menghafal lima sifat wajib bagi Allah SWT



Yogyakarta,
Guru Pendidikan Agama Islam


______________________
NIP. …………………………..










RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : III (tiga)
Semester : I / Gasal
Alokasi Waktu : 3 Jam pelajaran
Standar Kompetensi : 2. Sifat wajib bagi Allah SWT
Kompetensi Dasar : 2.2 Mengartikan lima sifat-sifat wajib bagi Allah SWT
Indikator : 2.2.1 Siswa mampu menyebutkan arti lima sifat wajib bagi Allah SWT
2.2.2 Siswa mampu menghafal arti lima sifat wajib bagi Allah SWT
2.2.3 Siswa mampu menunjukkan hafal arti lima sifat wajib bagi Allah SWT

A. Tujuan Pembelajaran
- Mampu meyakini sifat wajib bagi Allah SWT
B. Materi Pembelajaran
- Arti lima sifat wajib bagi Allah SWT
C. Metode Pembelajaran
- Ceramah
- Tanya jawab
- Diskusi
- Demontrasi
D. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
- Siswa bersama-sama menghafalkan lima sifat wajib bagi Allah SWT
- Tanya jawab tentang sifat wajib bagi Allah SWT
- Informasi tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
2. Kegiatan Inti
- Siswa mempelajari/membaca buku PAI tentang arti lima sifat wajib bagi Allah SWT
- Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang arti lima sifat wajib bagi Allah SWT
- Siswa berlatih mengartikan lima sifat wajib bagi Allah SWT secara klasikal dan kelompok
- Siswa berlatih menghafalkan arti lima sifat wajib bagi Allah SWT
- Siswa berlatih menghafal arti lima sifat wajib bagi Allah SWT secara kelompok
- Siswa secara berkelompok mendemonstrasikan hafalan lima sifat wajib bagi Allah SWT beserta artinya

3. Kegiatan Penutup
- Siswa maju satu persatu menghafalkan lima sifat wajib bagi Allah SWT beserta artinya
- Siswa bersama guru menyimpulkan tentang hasil pembelajaran
E. Sumber / Bahan Ajar
- Buku PAI Kelas III
- Benda-benda ciptaan Allah SWT
- Gambar
F. Penilaian
1. Tes lisan
4. Tes tertulis
- Menyebutkan lima sifat wajib bagi Allah SWT beserta artinya
5. Penugasan
- Menghafal lima sifat wajib bagi Allah SWT



Yogyakarta,
Guru Pendidikan Agama Islam


______________________
NIP. …………………………..













RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : III (tiga)
Semester : I / Gasal
Alokasi Waktu : 2 Jam pelajaran
Standar Kompetensi : 2. Mengenal sifat wajib Allah SWT
Kompetensi Dasar : 2.2 Mengartikan lima sifat wajib Allah SWT
Indikator : 2.2.1 Siswa mampu menyebutkan arti lima sifat wajib bagi Allah SWT
2.2.2 Siswa mampu meyakini adanya sifat wajib bagi Allah SWT
2.2.3Siswa mampu menunjukkan bukti lima sifat wajib bagi Allah SWT

A. Tujuan Pembelajaran
- Mampu meyakini sifat wajib bagi Allah SWT
B. Materi Pembelajaran
- Sifat wajib bagi Allah SWT
C. Metode Pembelajaran
- Ceramah
- Tanya jawab
- Diskusi
- Demontrasi
D. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
- Siswa bersama-sama menghafalkan lima sifat wajib bagi Allah SWT beserta artinya
- Tanya jawab tentang bukti sifat wajib bagi Allah SWT
- Informasi tentang tujuan pembelajaran yang akan dicapai
2. Kegiatan Inti
- Siswa mempelajari/membaca buku PAI tentang sifat wajib bagi Allah SWT
- Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang kesempurnaan Allah SWT
- Siswa dibagi menjadi 5 kelompok :
. Kelompok 1 mendiskusikan sifat wajib bagi Allah yaitu wujud
. Kelompok 2 mendiskusikan sifat wajib bagi Allah yaitu qidam
. Kelompok 3 mendiskusikan sifat wajib bagi Allah yaitu baqo’
. Kelompok 4 mendiskusikan sifat wajib bagi Allah yaitu mukholafatu lil hawadisi
. Kelompok 5 mendiskusikan sifat wajib bagi Allah yaitu qiyamuhu binafsihi

- Guru membimbing dan mengarahkan setiap kelompok untuk membuktikan sifat Allah melalui alam sekitar
3. Kegiatan Penutup
- Ketua kelompok maju ke depan untuk membacakan hasil diskusi
- Guru menyimpulkan hasil diskusi
E. Sumber / Bahan Ajar
- Buku PAI Kelas III
- Benda-benda di sekitar
- Gambar
F. Penilaian
1. Tes lisan
- Menyebutkan bukti Allah bersifat wujud, qidam, baqo, mukholafatuhu lil hawadisi, qiyamuhu binafsihi
2. Tes tertulis



Yogyakarta,
Guru Pendidikan Agama Islam


______________________
NIP. …………………………..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar